Langsung ke konten utama

Postingan

Permainan Iblis

Di suatu kota tanpa nama, hiduplah seorang laki-laki bernama frank, dia adalah bajingan, preman yang suka meneror warga, tiap malam membegal orang-orang yang lewat di jalan, suatu malam ketika dia sedang mencari mangsa, sial ketika itu, sebuah mobil truck menabraknya hingga mati, supir truck pun langsung kabur melihat frank yang mati penuh darah, tak ada yang menolongnya, berhari-hari tubuhnya membusuk dimakan binatang buas. Frank menjadi hantu penunggu jalan, jiwanya terjebak dan tersiksa selamanya hingga hari penghakiman, hingga datanglah iblis padanya, "hai frank, apakah kau baik-baik saja.." sapa iblis pada frank... "apakah kau tidak bisa melihat, aku disini tersiksa dan tidak bisa keluar bodoh !!" iblis itu tersenyum dan menawarkan sesuatu pada frank. - Iblis: apakah kau ingin kesempatan kedua, frank ? - Frank: apa yang kau maksut kesempatan kedua. - Iblis: apakah kau ingin hidup kembali ?, kau bisa memperbaiki hidupmu di masa lalu yang menyedihkan itu, menjadi...
Postingan terbaru

Ibu Penjual Sayur

Ibu Penjual sayuran yang doyan ngerumpi, di tempat gw ada seorang ibu-ibu penjual sayur keliling, biasanya dia jualan keliling dari satu desa ke desa lain, aslinya ibu ini rumahnya masih satu desa sama gw, masih satu rt juga, makanya gw kenal banget sama dia, kebutulan juga langganan orang tua kalo belanja sayur. Jam enam pagi dia sudah sampai rumah, memang rute perjalanan dia panjang, setelah dari desa gw nanti dia juga ke desa lain, tapi entah kenapa pagi itu dia agak telat, yang biasanya jam enam pagi udah teriak yur sayur, ini udah hampir jam tujuh belom keliatan juga batang hidungnya. Barulah sekitar jam setengah delapan si ibu penjual sayur dateng, dia datang sambil teriak, rockeer juga manusia, punya rasa punya hati, jangan samakan dengan pisau belati... eh :D, dia teriak yur.. sayuur.... sebenernya selain ibu gw yang pengen belanja sayur, gw juga nunggu baget ibu ini, beli jajanan pasarnya, ada onde-onde, kue lapis, getuk, klepon, dll. Sebenernya yang jadi langganan ibu penjual...

Morning Person

Pagi dengan segala kemalasanya membuat bosan.. memang gw bukan tipe orang yang bisa bangun pagi, "the morning person" bangun pagi adalah musuh terbesar dalam hidup. Kata orang bangun pagi itu banyak rezeki, apakah benar ?, mungkin benar, dalam artian orang yang bangun pagi biasanya lebih rajin untuk memcari rezeki, beda dengan orang yang bangunya siang, rezekinya di borong sama orang yang bangun pagi. Tapi semua tergantung orangnya, biasanya orang yang berusaha keras mencari rezeki kalah sama orang yang beruntung... orang yang bangun tidurnya siang, tiba-tiba menang lotrei uang satu milyar :D. Kebetulan gw ada satu temen kerja, dia seperti yang gw bilang tadi, "the morning person" jam empat pagi udah bangun, sewaktu tinggal sama temen gw ini dulu waktu kerja di jkt, dia paling rajin, dari nyuci pakaian, terus nyapu rumah kost, bikin kopi, semua di lakuin sama dia.. dalam hati.. bakat jadi pembantu nih orang :D. Memang serajin itu dia, di bandingkan dengan gw dan tem...

Happiness

Kata orang hidup itu indah, memang benar adanya, hidup itu sangat indah, bahkan terlalu indah untuk di jalani, tetapi terkadang yang namanya hidup enggak selalu berjalan indah seperti yang di katakan orang-orang, tapi paling tidak kita harus mensyukuri dengan hidup ini. Ada kalanya hidup itu pahit, bahkan saking pahitnya kita ingin menyudahi hidup yang indah ini. Apa sih yang membuat kalian bahagia dengan hidup ini ?. Bahagia itu sederhana, bahagia itu ada di hati, bahahia itu ?... buat gw bahagia itu dengan bermain games, di kamar sendiri memainkan game-game favorite itu udah sangat bahagia. Bahagia itu dirumah, melihat orang tua baik-baik saja, bahagia itu ketika mendengarkan musik, bahagia ketika dengerin radio, podcast, nonton film, nonton sinetron.. pastinya banyak hal membuat kita bahagia hidup di dunia ini, tapi kadang kita lupa, bahwa hal-hal kecil yang ada di dunia ini yang membuat kita bahagia, terasa biasa saja saat semua baik-baik saja. Sebenernya gw nulis apa si :D. Enggak...

Jika Aku Bukan Aku

Jika aku bisa menjadi dua, ku kan langsung terbang.. menjemputmu yang sedang sendiri, memikirkan kitaa. Jika aku tak sendiri, kan kutemani kamu, jika aku bukanlah aku, dengan segala aku.. jika bumi bisa diganti, dengan bumi yang lain, jika mimpi bukanlah mimpi, dan semua kenyataan. Ku berharap suatu saat, aku dan kamu bersatu, di waktu yang... di tempat yang berbeda, bukan di dunia ini pastinya.. sayaang. ***** Kira-kira kalian tau apa maksut dari lirik lagu di atas ?, jika aku bukanlah aku, lagu dari ari lasso, gw inget banget ini jadi salah satu lagu yang sering gw dengerin, meski enggak lagu favorite tapi nada dan liriknya terus terngiang di kepala. Waktu itu gw cuma dengerin tanpa tau apa arti lagunya, menurut gw lagunya enak, dan nada-nadanya mudah di inget, dan karna kemaren gw tiba-tiba keinget sama lagu ini, jadi gw coba kulik dikit tentang apa arti dari lagu ini. Dari pengamatan baca liriknya, sepertinya lagu ini mengisahkan tentang seorang laki-laki yang sudah terikat dengan ...

Alarm Cinta

Pagi itu sangat cerah, dimana matahari sinarnya menembus kaca jendela kamar, gw tersadar ketika alarm berbunyi, "macarin kamu, gak juah beda, dengan main ludruk.." lagunya jamrud, ningrat, dulu lagu ini pernah jadi favorite pas jaman sekolah. Berbicara tentang alarm tidur, gw sebenernya tipe orang yang gak ngaruh pasang alarm, semisal pasang alarm jam lima pagi, iya waktu alarmnya bunyi gw bangun, bangun mati'in alarm terus balik tidur lagi :D. Kadang gw sampai pasang alarm dua kali, jam lima dan jam enam pagi, lagu yang gw pasang pun lagu kenceng, lagunya metalika, pokoknya lagu metal, yang sekira alarmnya bunyi gw langsung bangun, ya seperti yang gw bilang tadi, bangunya buat mati'in alarm terus tidur lagi. Apakah kalian juga seperti itu ?.. pastinya adalah yang seperti gw, makanya gw bilang pasang alarm gak akan ngaruh karna pada dasarnya kalo belom jamnya bangun pasti gw bakal balik tidur lagi. Kalo hari-hari biasa gak ada kerja'an gw bangun jam enam pagi, kad...